Jumat, 07 Agustus 2009


Moch. Irfan Ismail, S.T, nama guru yang satu ini, dia enerjik dan banyak digemari anak-anak di SMA KP 3 Paseh, beliau mengajar mata pelajaran Kimia dan Matematika, sosok guru yang satu ini sangatlah rajin dan pekerja keras walau keadaan kesehatannya agak menurun beliau masih tetap mengajar ( kasian anak-anak " katanya kalau disuruh istirahat ) setiap diberi tugas beliau akan mengerjakannya dengan baik sampai tuntas. O ya beliau masih lajang lohh..... ( he..he Sekalian promosi " red ) trimakasih guruku semoga engkau selalu dalam lindungan 4JJl SWT. Aminn....

RANKING KE - 2


SUSI SUSANTI

SAMA HAL NYA DENGAN ANI ANDAYANI, URUSAN PRESTASI APAPUN DIA TIDAK MAU KETINGGALAN, BAHKAN URUSAN MENIKAHPUN SUSI INI MENEMPATI RANKING KE - 2 SETELAH ANI.

ALMUNI SMA KP 3 PASEH


ANI ANDAYANI

URUSAN KEGIATAN EKSKUL BHAYANGKARA DIA SANGAT KONSISTEN DAN URUSAN PRESTASI DI SEKOLAH PUN DIA TIDAK KETINGGALAN, APALAGI ANI ADALAH
RANKINGKE-1 UNTUK MENIKAH YANG PERTAMA DI ANGKATANNYA .

RASYA ZAHIRA KHANSYA

BANDUNG, 23 JANUARI 2006
(dilahirkan di RSUD Majalaya melalui operasi cesar pada jam 00.15 WIB )

Anak Ke-2 dari Wawan Sosiawan, S.P. dengan E. Kusmawati, AMD.
Chacha pangglan kesehariannya memiliki hobi menyanyi dan joged, lagu favoritenya adalah lagu dari Almarhum Mbah Surip yaitu "Tak gendong"
hampirdi setiap kesempatan chacha menyanyikan tak gendong kemana-mana........
chacha bertahan sekolah di PAUD hanya 3 hari, capek katanya.

Kamis, 06 Agustus 2009

INALLILAHI WA INNALILLAHI ROJIUN


"I LOVE YOU FULL MBAH SURIP"
KAMI SEGENAP KELUARGA BESAR SMA KARYA PEMBANGUNAN 3 PASEH MENGUCAPKAN
SELAMAT JALAN MBAH SEMOGA AMAL IBADAH MBAH DITERIMA ALLAH SWT.

(Bangun Tidur .......... tidur lagi.......)
ha......ha......ha.........
I Love You Full
Itulah sepenggal karyamu yang slalu kami ingat

UJIAN NASIONAL 2008/2009

Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2008/2009 telah berakhir, Alhamdulilah pada tahun pelajaran ini kami baru meluluskan satu angkatan pertama dengan hasil yang memuaskan yaitu lulus 100%. Betapa tidak penantian kami yang begitu terasa panjang akhirnya terbayarkan dengan kegembiraan yang begitu sangat.
Terasa amat panjang juga prihatin yang sangat dalam, bagaimana tidak televisi di berbagai stasiun menyiarkan berita banyak siswa di beberapa sekolah di propinsi lain ada yang tidak lulus 100%. (ada apa dengan sistem pendidikan kita). Kami turut prihatin.
Kalau saya bisa usul, saya sangat mengharapkan Ujian Nasional sebagai tolak ukur kelulusan siswa untuk segera dihapus, karena sangat merugikan kebanyakan siswa pada umumnya.
Saya merasa bahwa sistem Ujian Nasional yang diberlakukan kalau memang dipaksakan untuk dilakukan maka kami mengharapkan untuk dibedakan standar kelulusan di setiap propinsi atau kabupaten, karena sara dan prasarana yang ada disetiap sekolah antara kota dan kabupaten itu berbeda sangat jauh, di mana sekolah yang berada di kota fasilitas pembelajarannyapun jauh lebih lengkap sehingga siswa mampu mengadaptasi ilmu secara cepat. Di Kabupaten ? wah..wah..wah.. kayaknya itu terjadi pada sekolah-sekolah negeri saja dan sebagian kecil dari sekolah swasta. kami di sini dengan keterbatasan sarana dan prasarana seolah-olah Ujian Nasional merupakan Momok bagi siswa.
Ya...... mudah-mudahan saja bapak menteri yang baik hati mau merubah atau menghapus kembali Ujian Nasional sebagai alat untuk mengukur siswa lulus atau tidak.
Bapak mentri yang terhormat, pertimbangkan juga jerih payah siswa-siswi kami selama 3 tahun menimba ilmu akhirnya ditentukan oleh 6 hari.

Saya berharap sekali lagi semoga Ujian Nasional akan dihapuskan.

PROFIL SMA KARYA PEMBANGUNAN 3 PASEH

Nama Sekolah : SMA KARYA PEMBANGUNAN 3 PASEH
Alamat : Jl. Pejuang No. 03 RT. 02/RW.04 Desa Drawati
Kecamatan Paseh Kabupaten Bandung Propinsi Jawa Barat 40383
Tahun Berdiri : Juli 2006
Tahun Beroperasi : Juli 2006
No. Izin Pendirian : 421.3/18/19/Disdik/2007
Nama Yayasan : Yayasan Pembina Pendidikan Karya Pembangunan (YPPKP)
Alamat : Jl. RAA Wiranatakusumah Baleendah Kabupaten Bandung Jawa Barat
Status Tanah : Milik SMP KP 1 Paseh dan Hibah
Surat Kepemilikan : Akte Hibah No. 292/2002 dan akta jual beli 201/2001 dan kwitansi
pembelian tahun 2003
Luas Tanah : 3.076 m2
Luas Bangunan : 640 m2
Jumlah Siswa Kelas : Th. Pelajaran 2009/2010
Kelas X : L = 15 P = 17
Kelas XI IPS : L = 7 P = 16
Kelas XII IPS : L = 15 P = 20

DAFTAR NAMA STAF GURU DAN STAF TATA LAKSANA

NUPTK Nama Guru Pendidikan Mengajar
5243749650200003 Dadan Nugraha S-1 Biologi
8557748649200003 G. Bayudi Wibowo S-1 Fisika
1143758660300053 Erni Irmawati S-1 B. Indonesia
3036745548200023 Dadan Darsono S-1 Penjaskes
4034752653300023 E. Kusmawati D-3 Sejarah
Ai Teti Rohaeti S-1 PAI
7047744644300003 Emas Nurhasanah S-1 PKN
3560756658200002 Agung Wijaksana D S-1 TIK
3940768651200042 Aep Saepudin S-1 Sosiologi
4362757659300033 Ita Gita N S-1 Ekonomi
Wafi Laila S-1 Matematika
Dini Komala S-1 Ekonomi
0550756658200023 Tantan Rahmat S-1 B. Inggris
6742761663200022 Asep Supriatna S-1 PLH
Rahmat S-1 Seni Budaya
9546760662200002 Roni Rahayu SMA Kaur TU
Karmana SMA Staf TU

Rabu, 05 Agustus 2009

GURU MUDA PENUH SEMANGAT


Seolah tidak mau ketinggalan dengan siswa, guru SMA Karya Pembangunan 3 Paseh yang terdiri dari guru-guru muda sangat antusias pada kegiatan siswa. Bahkan Bu Dini datang untuk memberi motivasi pada siswa didik tak lupa membawa anaknya Ekhi (Tak gendong ...... kemana-mana cenah. red). Tidak ketinggalan pula guru muda lain yang energik yaitu Pak Mahpud dengan kostum kebangsaan layaknya Pecinta Alam Profesional memandang puncak gunung yang tinggi menjulang. dan banyak guru - guru muda lainnya yang terlibat di dalamnya.
Allhamdulillah, guru muda-ku sayang anda bagaikan magnet bagi siswa kami yang mampu meningkatkan semangat serta motivasi siswa.

TERIMAKASIH IBU GURU...... TERIMA KASIH BAPAK GURU ..........

BRAVO PRAMUKA BAYANGKARA DAN SAKA BHAKTI HUSADA (SBH ) SMA KP 3 PASEH

"Usia boleh muda, tapi semangat untuk maju dan sejajar dengan sekolah lain tidak boleh kalah" itu adalah pesan Kepala sekolah ketika membuka acara pelantikan siswa Pramuka Kelas X.
Dalam usia yang relatif masih muda, SMA Karya Pembangunan 3 Paseh yang baru berdiri tahun 2006 bisa dikatakan tidak mau ketingalan dengan siswa disekolah lain, meski secara geografis SMA KP 3 Paseh terletak di wilayah pedesaan yang dikelilingi oleh gunung, bukit, pesawahan dan ladang petani. Kegiatan
ekstrakurikuler Pramuka terutama Bhayangkara dan Saka Bakti Husada (SBH) menjadi kegiatan favorit siswa. Kedua kegiatan ini sangat mendidik sekali terhadap kemadirian siswa disekolah dan diharapkan mandiri pula ketika siswa di lingkungan masyarakat. Bhayangkara SMA KP 3 Paseh di bina oleh POLSEK Paseh dan SBH di bina langsung oleh PUSKESMAS Paseh.
Penerimaan calon anggota Bhayangkara dilakukan oleh POLSEK Paseh setiap tahun sekali atau dua tahun sekali tergantung dari jumlah anggota Bhayangkara aktif di POLSEK. Rekruitmen Anggota biasa dilakukan dari sekolah sekolah dalam satu wilayah kecamatan. Begitu juga SBH.
Anda Bisa lihat pada gambar di atas, kegiatan pelantikan anggota Pramuka yang dilaksanakan oleh senior Bhayangkara SMA KP 3 Paseh pada adik kelasnya.
Saya selaku pimpinan sekolah merasa bangga dan mengacungi jempol pada kegiatan yang dilaksanakan oleh para siswa kami. Bagaimana tidak, setiap kali melaksanakan kegiatan kami selaku pimpinan dan guru pembimbing tidak terlalu banyak mengatur kegiatan mereka. Siswa kami bahkan sudah mampu menyusun jadwal kegiatan sampai berakhirnya kegiatan.

Sekali lagi saya ucapakan BRAVO BHAYANGKARA & SBH SMA KP 3 Paseh
Terima kasih atas pengabdian kalian di sekolah. Mudah - mudahan sekolah kita menjadi sekolah maju dikemudian hari.

PROFIL KEPALA SEKOLAH SMA KP 3 PASEH

DATA PRIBADI

Nama : Wawan Sosiawan, S.P.
Tempat/Tgl Lahir : Indramayu, 28 Juni 1973
Agama : Islam
Pendidikan : S-1
Fak / Jurusan : Pertanian / Budidaya
Tahun Lulus : 1996
Alamat Tinggal : Kp. Malang RT. 02 / RW. 04 No. 295
Desa Drawati Kecamatan Paseh
Kabupaten Bandung 40383
No. HP : 087821598765
Istri : E. Kusmawati, AMD
Anak ke : 1. Syifa Nazla Zahra Nada
2. Rasya Zahira Khansa

PENGALAMAN MENGAJAR

1. Th. 1998 s/d 2000 Guru Mulok Pertanian di SMP Hayatan Thayibah
2. Th. 1998 s/d Sekarang Guru Mulok Pertanian, TIK dan IPS (Sejarah) di SMP Karya
Pembangunan 1 Paseh
3. Th. 2004 s/d sekarang Guru TIK dan PLH di SMA BUPI Majalaya

PENGALAMAN MENDAPAT TUGAS TAMBAHAN

1. Tahun 1999 Staf Tata Usaha di SMP KP Paseh (Kepala Sekolah : Drs. Rachdi)
2. Tahun 2001 Bendahara Sekolah di SMP KP Paseh (Kepala Sekolah : Drs. Rachdi)
3. Tahun 2001 Pembina Pramuka di SMP KP Paseh (Kepala Sekolah : Drs. Rachdi
4. Tahun 2003 s/d 2008 PKS Kesiswaan di SMP KP Paseh (Kepala Sekolah
Drs. Wawan Kuswanto)
5. Tahun 2003 s/d sekarang Wali Kelas di SMP KP Paseh (Kepala Sekolah
Drs. Wawan Kuswanto)
6. Tahun 2008 s/d 2009 Wali Kelas di SMA BUPI Majalaya (Kepala Sekolah
: Enan Suryana, S.Pd.)
7. Tahun 2006 s/d sekarang sebagai Kepala Sekolah SMA KP 3 Paseh

PENGALAMAN BIDANG KEMASYARAKATAN

1. Tahun 1999 ( Dua Periode )Sebagai Wakil Ketua 1 BPD Desa Drawati Kec. Paseh
Kab.Bandung
2. Tahun 2002 sebagai Ketua Kelompok Tani Penghijauan di Desa Drawati Kec. Paseh
3. Tahun 2003 sebagai Ketua GAPOKCAM Kec. Paseh
4. Tahun 2000 s/d 2004 Fasilitator P3A/GP3A (Mitra Cai) di Bendung Gandasoli (Plered, Citeko,
Cibogo Girang, Cibogo Hilir, Tegal Waru )Kabupaten Purwakarta - Jawa Barat
Dalam rangka penyerahan Pengelolaan Irigasi dari pemerintah kepada kelompok P3A/GP3A
Proyek Dinas Pengairan (PSDA) Propinsi Jawa Barat

5. Tahun 2002, sebagai Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa Drawati
6. Tahun 2005, anggota KNPI Kecamatan Paseh Kabupaten Bandung - Jawa Barat